Text
Etika Profesi Perekam Medis & Informasi Kesehatan
Buku Etika Profesi Perekam Medis & informasi Kesehatan memberikan pemahaman dan penghayatan arti etika profesi, pentingnya etika profesi dan isis profesi perekam kesehatan. Materi pembahasan meliputi tentang etika dasar, etika dan kode etik profesi rekam medis dan informasi kesehatan, pengorganisasian rekam medis, aspek hukum pelayanan rekam medis, hospital by laws, kompetensi rekam medis & informasi kesehatan, standar penilaian mutu pelayanan rekam medis, akreditasi rumah sakit, standar profesi perekam medis & informasi kesehatan serta rahasia jabatan perekam medis.
| 0157/PB/2025 | 174.29 ERY e c.1 | Perpustakaan Politeknik Insan Husada - Kampus 1 | دستیاب |
No other version available